Wednesday, May 23, 2012

Spesifikasi Smartphone Android Terbaru dari Philips


Kali ini kabar terbaru di dunia smartphone datang dari produsen Philips dengan smartphone yang berjalan di atas sistem operasi Android terbarunya yakni Philips W635. Philips W635 merupakan smartphone Android seri terbaru dari Philips yang memiliki fitur yang pastinya lebih baik.
Philips W635 ini sudah didukung dan berjalan di atas sistem operasi Android v 2.3 atau lebih kita kenal dengan nama Android Gingerbread. Smartphone Philips W635 ini memiliki spesifikasi yang cukup baik serta memiliki fitur yang bersifat user friendly di mana ini berarti bahwa smartphone Philips W635 ini sangat mudah untuk digunakan.


Jaringan
:
3G HSDPA 850/2100, GPRS Class 12 (4+1/3+2/2+3+1+4 slots), 32 – 48 kbps, EDGE, HSDPA 7,2 Mbps
Ukuran (dimensi)
:
124 x 64,5 x 11,5 mm, berat 157 gram
Layar
:
TFT capacitive touchscreen, 480 x 800 piksel, 4,0 inci
Koneksi
:
Jack 3,5mm
Memori
:
Card slot microSD hingga 32GB, penyimpanan internal 70MB dan ROM 512MB
Kamera
:
8 MP, 2592×1944 piksel, autofocus, Video VGA
OS
:
Android OS v2.3 atau Android Gingerbread
Chipset
:
Qualcomm MSM7227A Snapdragon, Adreno 200 GPU
Koneksi
:
Wi-Fi 802.11 b/g, Wi-Fi hotspot, Bluetooth v2.0 dengan A2DP, USB v2.0, DPS dengan dukungan A-GPS.
Fitur Lain
:
Java MIDP emulator, Dual SIM Card, SNS Integrasi, pemutar MP3/ WAV/ WMA, AAC+, pemutar MP4/H.263
Baterai
:
1630mAh


barangkali teman2 tertarik, bisa langsung lirik dan datangi toko tedekat anda ^_^

Rating: 4.5

0 comments:

Post a Comment